Review Skindinavia The Makeup Finishing Spray Bridal - Hallo
rek opo kabare,,, Lama banget gak review tentang makeup keasyikan review
kuliner dan travelling. Yo wes sekarang aku mau review tentang Skindinavia
Makeup Finishing Spray Bridal. Awalnya aku bingung mau beli yang oil control
atau yang versi bridal, tapi di pikir2 primer ku udah matte foundie matte bedak
matte klo fiishing spray nya oil control takut makin matte hahaha bingung
jelasin nya. Jadi aku tuh pengen
finishing spray yang tahan lama trus terlihat flawles gak terlalu bikin muka
kering , jatuhlah pada pilihan skindinavia bridal ini. Iki loh rek penampakane
Skindinavia |
Packaging terbuat
dari botol berbahan plastik tebal berwarna hitam, dengan perpaduan desain
warna hitam putih dan pink aku suka banget simple dan gak berisik hehehe. Skindinavia ini bentuknya spray ada tutup
botolnya yg rapet jadi enak di bawa kemana2 ga akan takut tumpah2.
Aku surprise banget
di skindinavia bridal ini mengklaim oil free paraben free dan fine mist. Wow
jadi yg aku harapkan pas pengen yang hasil makeup flawles dan oil control juga.
Skindinavia ini produk buatan USA kalian bisa membelinya di online shop online
shop indonesia ataupun bisa langsung beli di online shop USA.
Bagaimana cara
pemakaian nya? Sudah ada dijelaskan di belakang botol nya, the best result shake well, Apply over makeup
spray 2-4times in an “X” and “T” formation. Yang artinya kocok terlebih dahulu
sebelum di gunakan , gunakan setelah seluruh makeup selesai 2-4x semprot,
dengan arah semprotan X dan T.
Baca juga : Mineral Botanica Brush Set
Skindinavia Bridal
ini mengklaim “Specifically designed to resist the effect of excess mouisture,
our Bridal mist helps keep makeup looking flawles and photo ready. Absorbs
quickly and lasts for up to 16 hours. For all kin types. "Secara khusus
dirancang untuk efek melembaban, spray Bridal ini membantu menjaga riasan
tampak sempurna dan siap untuk berfoto. Menyerap dengan cepat dan tahan lama
hingga 16 jam.Cocok Untuk semua jenis
kulit.
Okelah tipe muka ku
tuh berminyak banget di area T zone, 1-2
jam kluar rumah aja sudah berminyak, di tambah muka ku gampang sekali
berkeringat, di mana mana berkeringat itu di badan ya tapi aku enggak ,
keringatan nya di muka hahaha mungkin karena pori pori ku yang super big kali
ya. Dan si skindinavia bridal ini sangat2 keren bagi ku, gimana enggak saya semprotkan di akhir ritual makeup dari
pagi sampai malam juara banget mukaku gak oily sama sekali walaupun berkeringat
di lap tisu gak luntur sama sekali, bahkan mekaup ku terlihat flawles lembab
looking dewy, jadi muka tuh terlihat kinclong fresh flawles tapi ga oily sama
sekali, love so much wiht this product. Pokoknya finishing spray ini bagus
banget di pake untuk daily maupun makeup wedding biar makeupnya flawles tahan
lama.
Dan yang lebih
surprise finishing spray ini bener2
bagus untuk mengunci makeup, menjadikan makeup waterproof dan tahan lama, aku
dah mencoba dengan mengetes membasuh muka dengan air dan makeup sama sekali ga
luntur dan ga transfer dan gak geser sama sekali. Bagi kalian yang makeup
addict atau MUA wedding perlu mencobanya.. bridal spray ini benar2 membuat muka
yang tadinya too powdery menjadi lebih ngeblend dan flawless . pokoknya membuat
makeup gak kaya topeng lagi tetep stay coverage tapi flawles dan long lasting.
Oiya ini bisa
digunakan untuk semua jenis kulit ya sampai yang super sensitive pun masih aman
karena sudah eye tested oil free dan cruelty free.
Cara Pemakaian & kandungan nya |
Aku bantu tuliskan
komposisi nya :
Ingredients : Water
(aqua), alcohol denat, PVP, Aloe Barbadensis Leav Extract, Polyhydroxystearic
acid, Ethylhexyl isononanoate, Isononyl Isononanoate, Sodioum Cocamidopropyl
PG-Dimonium Chloride Phosphate, Dimethicone PEG-7 Phosphate, Caprylyl Glycol,
Glycereth-5 Lactate, Methyl Methacrylate Crosspolymer, PPG-3 Benzyl Ether
Myristate, Sodium Hydroxide, Fragrance (Parfum), Methyl Diisopropyl
Propionamide, Poloxamer 407.
Baca juga : Bourjouis Healthy Mix Serum Foundation Shade 53
Baca juga : Bourjouis Healthy Mix Serum Foundation Shade 53
Menurutku worth it
banget walau harganya yang terbilang cukup mahal dengan harga 460rb isi 4oz atau 118ml setara dengan hasilnya
yang wow.
Oke mari simak video
demo cara pemakaian skindinavia ini dan hasil test dalam hal mengunci makeup.
Hanya sayang aku belum terlalu pandai dalam bermakeup harap di maklumi hehe dan
maaf ga ada suaranya maklum berisik suara anak2 di rumah dan belum sempat
dubbing jadi saya jelaskan panjang lebar di tulisan ini saja ya.
Price : 460rb
where buy : belanjamimo.com
rating : 9/10
oke cukup sekian review dariku semoga membantu
berharap kalian menyukai tulisanku dan jangan lupa kalau ada pertanyaan silahkan koment di bawah ya bye bye ..
with love
Nia
Review Skindinavia The Makeup Finishing Spray Bridal
4/
5
Oleh
nia
8 komentar
Ada harga ada barang juga yaa ternyata. Tapi okeee banget tuh ketahanannya hihi.
Replywww.extraodiary.com
kulit aku oily banget, kayaknya perlu coba finish spray-nya deh...
Replyxoxo,
Jessie | Beauty Appetite
ya Jessica cobain deh worth it banget..Skindinavia terkenal di FD lebih bagus dari Urban decay atau yg lain. Aku pake seharian gak luntur dan ga berminyak tapi tetap flawless lembab di muka.
ReplyMakasih atas kunjungan nya
Iya benar bgt say, Produk nya di jamin oke punya ;)
Replymbak ini goal aku banget nih. masih nabung buat beli. kayaknya bakal worth it banget soalnya MUA pada pake semua kayaknya. #korbanyoutube
Replywih keren, sayang harganya way too much buat anak kuliahan
Replyreflectionofflowrin.blogspot.co.id
Iya sis worth it banged den ga nyesel nabung beli mahal2 hehe
ReplyIya memang Ada hrga Ada rupa hihi nabung pelan2 harus sabar Kali ya buat anak kuliahan tapi di jamin gk nyesel klo dah beli
Reply